Berita UNIVERSITAS PANCA SAKTI BEKASI
PENYERAHAN HASIL PKM DOSEN DAN MAHASISWA PANCA SAKTI UNIVERSITY BEKASI DALAM BENTUK WEB COMPANY PROFILE TKIT NURUL JANNAH
Mahasiswa Fakultas Sains Dan Teknologi Panca Sakti University Bekasi mengadakan workshop dalam memenuhi tugas matakuliah dengan melakukan pengabdian masyarakat "PEMBUATAN WEB PROFILE" di TKIT Nurul Jannah Perum Telaga Murni Cikarang Barat. Kegiatan berlangsung sudah di mulai sejak dari 29 November[...]
SEMINAR LPPM
Nama kegiatan : Seminar Tema "Cara Menentukan Keterbaruan Judul Peneliti/State of the art dengan menggunakan VOSviewer dan Publish or Perish" Moderator : Ali Mulyanto, M.Kom (Dekan FST) Pemateri : Dr. Leroy Holman, M.Pd (Ketua LPPM)[...]
RAPAT KORDINASI PANCA SAKTI UNIVERSITY BEKASI DENGAN YAYASAN PANCA SAKTI BEKASI
Panca Sakti University bekasi mengadakan rapat kordinasi dengan dewan pembina Yayasan Panca Sakti Bekasi, rapat diawali dengan pembukaan oleh Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama, dilanjutkan dengan Warek I Bidang Akademik, Bidang Akademik menyampaikan terkait dengan aktivitas perkuliahan yang[...]
SOSIALISASI DAN PENYERAHAN BUKU TABUNGAN DAN ATM UNTUK MAHASISWA PENERIMA BEASISWA KIP KULIAH
Panca Sakti University Bekasi melaksanakan Sosialisasi Dan Penyerahan Buku Tabungan Dan ATM untuk Mahasiswa KIP. Bertempat di Aula Panca Sakti Universisty Bekasi dan dilaksanakan pada tanggal 16 Desember 2022.[...]
JURNAL PRODI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS MEMPEROLEH AKREDITASI SINTA 5
Dialectical Literature and Education Journal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris memperoleh Akreditasi Sinta 5 berdasarkan SK Nomor 107/E/KPT/2022 tentang peringkat akreditasi jurnal ilmiah periode 2 tahun 2022. Semoga apa yang telah di capai jurnal DLEJ yang dikelola[...]
PRODI MANAJEMEN DILAKUKAN AKREDITASI LAPANGAN OLEH BAN PT
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Panca Sakti University Bekasi melaksanakan akreditasi lapangan dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi. Pelaksanaan akreditasi lapangan ini dilaksankan secara daring mulai hari Senin, 28 November 2022 sampai dengan Selasa, 29 November 2022. BAN[...]